Kamis, 10 Desember 2009

Program Pengolah Kata

Word Processing adalah sebuah program aplikasi yang digunakan untuk menyusun atau mengolah kata. Contoh : membuat undangan, surat, dll.

Adapun salah satu program aplikasi yang termasuk dalam katageri Word Processing adalah Microsoft Word.
Microsoft Word adalah program aplikasi yang dikeluarkan oleh perusahaan Microsoft.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar